Fashion Blog

Apakah Parket Kayu Bisa Dipasang di Dinding? Yuk, Cari Tahu

desain dinding kayu -

desain dinding kayu - Selain sebagai Penutup Lantai, parket kayu juga dapat digunakan sebagai pelapis dinding untuk meningkatkan nilai estetika. 

Dengan menggunakan parket kayu sebagai pelapis dinding, tentu saja tampilan rumahmu akan tampak lebih mewah, elegan, dan natural. 

Nah, untuk mengetahui lebih jelasnya lagi mengenai berbagai desain dinding dari parket kayu, yuk simak langsung ulasan dibawah ini. 

4 Desain Dinding Dengan Parket Kayu

1. Dinding Kayu Dengan Pola Geometris

Guna menciptakan kesan yang dramatis, maka kamu bisa mengaplikasikan kepingan kayu yang disusun secara sempurna.

Dinding Kayu Dengan Pola Geometris

Dalam hal ini, sebaiknya menggunakan konsep dinding kayu geometris yang tidak beraturan, sehingga kombinasi tersebut dapat menciptakan garis-garis poligonal yang timbul dari berbagai arah.

Tak hanya itu, susunan kepingan kayunya juga akan mengarah pada satu titik tengah, yakni bermuara pada unit tv utama di desain ruangan tv-nya.

2. Dinding Kayu Dengan Pola Vertikal

Panel dinding kayu yang dibuat tipis dengan pola vertikal merupakan salah satu cara yang tepat untuk menonjolkan kesan ekstural dan stylish.

Dinding Kayu Dengan Pola Vertikal

Terlebih jika ditambah dengan sentuhan lighting yang tepat, sehingga tampilan ruangan kamar rumahmu akan tampak lebih eksklusif.

Dalam hal ini, penting bagi kamu untuk memperhatikan tentang bagaimana aplikasi dinding kayu tersebut sebagai penghias bagian kusen pintu dan jendela kamar dengan dinding kayunya yang saling berseberangan.

Untuk mendapatkan desain tersebut, kamu bisa menggunakan kisi-kisi kayu merbau.

3. Desain Dinding Kayu Dengan Dimensi

Untuk interior yang memiliki tekstur berkualitas, maka pengunaan dinding kayu ini merupakan pilihan paling tepat. 

Desain Dinding Kayu Dengan Dimensi

Selain terletak pada penataan panel dinding kayu yang berbeda, kamu juga dapat menghadirkan iluminasi dari lighting atau lampu yang berwarna putih terang.

Selain itu, perhatikan pula rak penyimpanan dari bahan kayu agar konsep dindingnya semakin menarik. 

Namun, kamu harus lebih selektif lagi dalam memilih jenis kayu yang hendak digunakan. Pasalnya, tidak semua jenis kayu itu memiliki kualitas yang bagus lho.

4. Desain Dinding Kayu Dengan Nuansa Mewah

Sebenarnya bahan kayu yang klasik cukup mudah diaplikasikan untuk mendapatkan tampilan dinding kayu yang mewah dan glamour.

Desain Dinding Kayu Dengan Nuansa Mewah

Maka dari itu, kamu harus menggunakan tekstur kayu yang mengkilap (glossy) untuk menghadirkan nuansa mewah pada kamar tidur.

Selain menampilkan kesan mewah, penggunaan dinding kayu pada kamar tidur juga tentunya akan mempertegas nuansa kehangatan sehingga dapat membantu dalam memperbaiki kualitas tidur.

Bahkan yang lebih menariknya lagi, keberadaan dinding kayu akan membuat kondisi di dalam kamar senantiasa segar berkat aroma khas kayu yang dikeluarkannya.

Nah, itulah beberapa ide desain dinding kayu yang bisa kamu jadikan sebagai bahan referensi. 

Utuk info pemesanan parket kayu dinding, segera hubungi marketing kami pada nomor: 0812-2042-004 (Rohimat)